TNI-Polri

Cegah Penyebaran Covid-19, Personil Babinsa 06/KD Bersama Tiga Pilar Lakukan Monitoring Warga Pemudik

 

Jakarta – Suarainvestigasi.com – Personil Babinsa Koramil 06/KD Kelas Pegadungan bersama Sinergitas Tiga Pilar melaksanakan kegiatan monitoring warganya yang baru balik dari kampung di wilayah binaan dalam rangka antisipasi penyebaran virus covid-19 khusunya di wilayah Kel Pegadungan Kec Kalideres Jakbar. Jum’at (28/05/2021)

Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka Menindak lanjuti hasil rapim Gubernur DKI,bersama Kapolda Metro Jaya, dan Pangdam Jaya serta Kejati perihal antisipasi arus balik lebaran.

Turut dalam kegiatan tersebut, Lurah Kel.Pegadubgan, Binmas, Babinsa, Ketua Rw.011 dan Pengurus rt, FKDM Kel.Pegadungan
Satpol PP Kel Pegadungan, Karang Taruna Kel Pegadungan, PPSU Kel.Pegadungan, Dawis Rw. 011 Kel.Pegadungan.

” Danramil 06/KD Kapten Inf Abdul Kholik saat dihubungi awak media menjelaskan, ” Kami Bersama Tiga Pilar melaksanakan kegiatan tersebut dalam rangka menindak lanjuti arahan Gubernur tentang antisipasi dan pendataan arus balik libur lebaran.

” Dalam kegiatan tersebut, Tiga pilar menyampaikan arahan kepada pengurus RW 011 kel. Pegadungan agar , Mendata warganya yang pulang balik mudik lebaran. Data manual nantinya akan dijemput bola oleh PPSU yang sudah ditunjuk.Binmas, Babinsa, Lmk, Fkdm, Dawis akan turut mendata.pastikan yang kembali atau pendatang tersebut memiliki surat bebas covid jika tidak ada pastikan warga tersebut dalam kondisi sehat.

” Jika ditemukan warga yang balik mudik ada gangguan kesehatan segera hubungi puskesmas dan arahkan warga tersebut agar isolasi mandiri sambil menunggu pemeriksaan dari petugas kesehatan.” Jelas Danramil.

(Ida/MCC)

suarainv

Recent Posts

Aktivis Laporkan Anggaran Dana Bos di Seluruh Provinsi Banten ke Kejagung

" Lebak - Suarainvestigasi.com - Siap Siap, Aktivis Banten Dani Saeputra Laporkan Penggunaan Dana Bos…

4 jam ago

Ketum PWDPI : Pasal 8 UU Pers No.40 Wartawan Wajib Dilindungi

"Lebak - Suarainvestigasi.com - Ketua Umum (Ketum) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) , Persatuan Wartawan Duta…

4 hari ago

Serap Aspirasi dan Bagikan Beras Murah, Paslon Gubernur Banten Nomor Urut 2 Blusukan ke Desa Tanjung Burung

Kabupaten TANGERANG – Suarainvestigasi.com- Dalam rangka mempererat kedekatan dengan masyarakat, pasangan calon gubernur Banten nomor…

5 hari ago

Dialog dan Serap Aspirasi Warga Kecamatan jambe bersama Andra-dimyati

Kabupaten Tangerang [suarainvestigasi.com] Sosialisasi tim kemenangan Andra Soni - Dimyati  melalui team barisan intelektual strategi…

6 hari ago

Andra-Dimyati Tegaskan Komitmen Bangun Banten di Kebon Besar, Disambut Antusias Warga

Kota Tangerang - Suarainvestigasi.com - 12 November 2024 – Pasangan calon gubernur Banten Andra Soni-Dimyati…

7 hari ago

Dialog dan Serap Aspirasi Warga Kecamatan solear bersama Andra-dimyati

Kabupaten Tangerang - Suarainvestigasi.com - Sosialisasi tim kemenangan Andra Soni - Dimyati  melalui Sendhy grassela…

1 minggu ago