Categories: Pendidikan

Dalam Rangka Menyambut HAB Ke-74, Kementrian Agama Kab Asahan Gelar Jalan Santai

 

 

Asahan, Suara investigasi – Kementrian Agama Kabupaten Asahan gelar jalan santai sehat, dalam rangka menyambut Hari Amal Bakti ke-74,acara berlangsung dihalaman kantor kemenag Kabupaten Asahan jalan Turi Kisaran, Selasa(17/12/2019).

 

Kegiatan ini, dihadiri oleh Ketua pelaksana Kakankemenag Kabupaten Asahan Dr H Hayatsyah Mpd, Ketua Komisi DPRD Sumut Nurhayati, mewakili Kajari Kabupaten Asahan Kasi Barang bukti Janmaswin Sinurat, Ketua FKUB H Humaidi, perwakilan umat beragama, ribuan Pelajar se Kabupaten Asahan.

 

Dalam sambutannya Kakankemenag Kabupaten Asahan Dr H. Hayatsyah Mpd menyampaikan kegiatan gerak jalan santai ini telah terlaksanakan 4 tahun sebagai agenda rutin kemenag kabupaten asahan.

 

“Ini lah salah satu bentuk kebersamaan menjalin silaturahmi, gerak jalan santai diharapkan juga untuk menjalin kerukunan umat beragama” di Kabupaten Asahan. 

 

Lebih lanjut lagi Hayatsyah menyampaikan kegiatan ini menjadikan semua pelajar yang mengikuti kegiatan ini sehat sesuai visi misi Pemerintah Kabupaten Asahan yang Religius, Sehat ,Cerdas dan Mandiri,” tutup Hayatsyah.

 

Sementara ditempat yang sama mewakili Ketua Kajari Kabupaten Asahan Kasi Barang bukti Janmaswin Sinurat mengatakan, sangat mengapresiasi pelaksanaan gerak jalan santai  sehat ini.

 

Kami harapkan gerak jalan santai ini menjadi agenda rutin,Jangan hanya kegiatan seremoni semata demi kepentingan peribadi.ucap janmaswin sinurat

 

Hendaknya terkhusus para pelajar yang berpartisipasi diharapkan dengan melaksanakan Olahraga jalan santai sehat.

 

“Anak pelajar dapat memanfaatkannya sehingga sebagai generasi penerus bangsa Kabupaten Asahan jadi anak sehat jasmani terwujud,”tutup Janmaswin Sinurat. (Ant Siregar) 

suarainv

Recent Posts

Pasangan calon Andra Soni – Dimyati no Urut 2 bagikan beras ke masyarakat kelapa dua

Kabupaten TANGERANG – suarainvestigasi.com- Dalam rangka mempererat kedekatan dengan masyarakat, pasangan calon gubernur Banten nomor…

3 hari ago

Satu Warga Tewas Diduga Tersengat Listrik Gegara Pegang Kabel Wifi Nempel Di Kabel PLN

Lebak - Suarainvestigasi.com - Diduga tersengat listrik saat memegang kabel wifi yang menjuntai hingga ke…

4 hari ago

Napi Lapas Kelas III Telukdalam Tewas Mendadak, Keluarga Menduga Tidak Wajar Ditemukan Kejanggalan

Nias Selatan, suarainvestigasi.com -Seorang Narapidana Lapas kelas III Telukdalam Kabupaten Nias Selatan tewas mendadak. Disekujur…

4 hari ago

Bertemu JMSI, Wamen Komdigi Ajak Perusahaan Media Siber Sadari Perkembangan AI

JAKARTA — Media Suarainvesigasi.com - Perkembangan teknologi digital dan Artificial Intelligence (AI) atau Kecerdasan Buatan…

6 hari ago

Aktivis Laporkan Anggaran Dana Bos di Seluruh Provinsi Banten ke Kejagung

" Lebak - Suarainvestigasi.com - Siap Siap, Aktivis Banten Dani Saeputra Laporkan Penggunaan Dana Bos…

7 hari ago

Ketum PWDPI : Pasal 8 UU Pers No.40 Wartawan Wajib Dilindungi

"Lebak - Suarainvestigasi.com - Ketua Umum (Ketum) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) , Persatuan Wartawan Duta…

2 minggu ago