Nasional

Dalam Rangka Menguatkan Ketahanan Pangan Babinsa Desa Rajek Bantuk Tanam Padi

Kabupaten Tangerang,Suarainvestigasi.com – Babinsa Desa 2 Desa Rajeg Koramil 12/Rajeg Kodim 0510/Trs Serda Suripro membantu Poktan Makmur menanam padi di areal lahan persawahan di Kampung Gaha Kidul,Desa Rajeg, Kecamatan Rajeg Kabupaten Tangerang. Hal tersebut dalam rangka mensukseskan Program Swasembada Ketahanan Pangan Nasional, Jumat (04/12/2020).

Serda Suripto Babinsa Desa Rajeg mengatakan, sebagai Babinsa mendampingi Kelompok Tani memang sudah salah satu tugas pokok membantu pemerintah dalam menguatkan ketahanan pangan melalui program Upsus.

“Kegiatan ini dilakukan untuk mewujudkan swasembada pangan yang saat ini digalakkan pemerintah RI. Salah satu komoditi yang sangat diunggulkan, yakni padi, jagung dan kedelai (pajale). Sehingga ini tak boleh lepas dari pengawasan Babinsa dan Petugas Penyuluh Lapangan (PPL) pertanian, karena dengan adanya pendamping petani, maka segala kesulitan yang dihadapi petani di lapangan akan terselesaikan,” ucapnya.

sementara, salah satu warga yang tergabung Kelompok Tani Makmur mengatakan, dirinya berharap dengan kehadiran Babinsa, tanaman padi yang ditanam akan tumbuh dengan subur, maksimal dan hasil panen yang akan dicapai petani pun akan melimpah.

“Sehingga kebutuhan swasembada pangan beras khususnya di Desa Rajeg tercukupi dan mensukseskan swasembada pangan nasional akan terwujud,” jelasnya.

(red)

suarainv

Recent Posts

Surat Perintah Monitoring Pilkada Kabupaten Tangerang Dinilai Semrawut Dan Asal Jadi

Tanggerang]suarainvestigasi.com] Kinerja Sekda Kabupaten Tangerang Drs. H. Soma Atmaja, Msi. belakangan tengah menyita perhatian publik…

14 detik ago

Pasangan calon Andra Soni – Dimyati no Urut 2 bagikan beras ke masyarakat kelapa dua

Kabupaten TANGERANG – suarainvestigasi.com- Dalam rangka mempererat kedekatan dengan masyarakat, pasangan calon gubernur Banten nomor…

3 hari ago

Satu Warga Tewas Diduga Tersengat Listrik Gegara Pegang Kabel Wifi Nempel Di Kabel PLN

Lebak - Suarainvestigasi.com - Diduga tersengat listrik saat memegang kabel wifi yang menjuntai hingga ke…

4 hari ago

Napi Lapas Kelas III Telukdalam Tewas Mendadak, Keluarga Menduga Tidak Wajar Ditemukan Kejanggalan

Nias Selatan, suarainvestigasi.com -Seorang Narapidana Lapas kelas III Telukdalam Kabupaten Nias Selatan tewas mendadak. Disekujur…

5 hari ago

Bertemu JMSI, Wamen Komdigi Ajak Perusahaan Media Siber Sadari Perkembangan AI

JAKARTA — Media Suarainvesigasi.com - Perkembangan teknologi digital dan Artificial Intelligence (AI) atau Kecerdasan Buatan…

6 hari ago

Aktivis Laporkan Anggaran Dana Bos di Seluruh Provinsi Banten ke Kejagung

" Lebak - Suarainvestigasi.com - Siap Siap, Aktivis Banten Dani Saeputra Laporkan Penggunaan Dana Bos…

7 hari ago