Lintas Peristiwa

Sijago Merah Mengamuk Ludeskan 9 Unit Ruko dan Rumah Dijalan Sirao Kota Gunungsitoli

Gunungsitoli, suarainvestigasi.com –Sijago merah mengamuk sebanyak 9 Unit Ruko beserta Rumah hangus terbakar kejadian di Jalan Gomo/Sirao, Kelurahan Pasar, Kecamatan Gunungsitoli sekitar pukul 17.00 wib, pada hari Jumat sore (23/072021).

Dugaan sementara dilokasi terjadinya kebakaran dikarenakan arus pendek/ korsleting listrik disalah satu petak ruko.

Dalam peristiwa terjadinya kebakaran tersebut tidak ada Korban jiwa/luka, hanya kerugian Materil dan Harta benda pemilik Ruko, diperkiran sementara kerugian mencapai Rp.250.000.000. (Dua Ratus Lima Puluh Juta Rupiah). Akibat kebakaran hebat yang melanda beberapa Ruko dan Rumah.

Personil Polres Nias yang turun di TKP yang dipimpin lansung oleh Kasat Reskrim AKP J.R. Silalahi Selaku Perwira Pengawas bersama-sama dengan Personil Kodim 0213/Nias, Personil Damkar Kota Gunungsitoli, BPBD Kota Gunungsitoli dan dibantu oleh Warga Masyarakat sekitar berusaha memadamkan api dan menyelematkan barang-barang pemilik Rumah dan Ruko, dengan segala upaya yang dilakukan sehingga pada pukul 19.00 Wib api berhadil dipadamkan Tim Damkar

Menurut keterangan Kapolres Nias AKBP Wawan Iriawan melalui Ps. Paur Subbag Humas AIPTU Yadsen F. Hulu, “bahwa dugaan sementara Sumber api berasal dari Arus Pendek/Korsleting Listrik yang berasal dari salah satu kamar Rumah korban, sehingga api membesar cepat karena sebagian material bagunan terbuat dari kayu dan menjalar ke Rumah dan Ruko lainnya, namun demikian pihak Kepolisian dari Polres Nias selanjutnya masih akan melakukan upaya Penyelidikan atas kejadian kebakaran tersebut, pungkasnya mengakhiri.

(yosi)

suarainv

Recent Posts

Ketum PWDPI : Pasal 8 UU Pers No.40 Wartawan Wajib Dilindungi

"Lebak - Suarainvestigasi.com - Ketua Umum (Ketum) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) , Persatuan Wartawan Duta…

4 hari ago

Serap Aspirasi dan Bagikan Beras Murah, Paslon Gubernur Banten Nomor Urut 2 Blusukan ke Desa Tanjung Burung

Kabupaten TANGERANG – Suarainvestigasi.com- Dalam rangka mempererat kedekatan dengan masyarakat, pasangan calon gubernur Banten nomor…

5 hari ago

Dialog dan Serap Aspirasi Warga Kecamatan jambe bersama Andra-dimyati

Kabupaten Tangerang [suarainvestigasi.com] Sosialisasi tim kemenangan Andra Soni - Dimyati  melalui team barisan intelektual strategi…

6 hari ago

Andra-Dimyati Tegaskan Komitmen Bangun Banten di Kebon Besar, Disambut Antusias Warga

Kota Tangerang - Suarainvestigasi.com - 12 November 2024 – Pasangan calon gubernur Banten Andra Soni-Dimyati…

7 hari ago

Dialog dan Serap Aspirasi Warga Kecamatan solear bersama Andra-dimyati

Kabupaten Tangerang - Suarainvestigasi.com - Sosialisasi tim kemenangan Andra Soni - Dimyati  melalui Sendhy grassela…

1 minggu ago

Kerja Nyata Relawan BISON Fasilitasi Serap Aspirasi Masyarakat Desa Ranca Iyuh untuk Andra Soni – Dimyat

Kabupaten Tangerang - suarainvestigasi.com - menyelenggarakan kegiatan bertajuk "Dengar, Sapa, Aksi: Bersama Bangun Desa Ranca…

1 minggu ago