Categories: KesehatanTNI-Polri

Polres Serang Kota Lakukan Penyemprotan Disinsfektan, Guna Cegah Penyebaran Virus Corona

 

 

 

 

Serang – Suara Investigasi – Dalam Melakukan Pencegahan Dini terhadap Penyebaran Virus Corona (Covid 19) Polres Serang Kota melakukan Penyemprotan Disinsfektan.

 

 

Penyemprotan Disinsfektan dilakukan oleh Satbrimob Polda Banten yang bekerjasama dengan jajaran Polres Serang Kota, Selasa (17/03/2020) – 15.30 Wib.

 

 

pelaksanaan Penyemprotan Disinfektan dilakukan di area-area Publik di Mapolres Serang Kota diantaranya di :

 

 

-1. Masjid Nurul Hukam Polres Serang Kota

-2. Seluruh Mako di Bag, Sat jajaran Polres Serang Kota

-3. Seluruh ruangan Pelayanan -Kepolisian terhadap masyarakat

-4. TK Kemala Bhayangkari Serang Kota

-5. Rumdin KA/Waka

 

 

“Pelaksanaan Penyemprotan Disinsfektan ini dilaksanakan sesuai dengan Perintah Bapak Kapolri serta bertujuan sebagai langkah pencegahan penyebaran Virus CORONA masuk ke lingkungan Perkantoran serta Area-area penting Publik polres serang Kota sehingga baik personel ataupun masyarakat yang ada di lingkungan kantor dapat terhindar dari virus tersebut,” terang Kapolres Serang Kota Akbp Edhi cahyono, S.I.k kepada awak Media di Mapolres (17/03).

 

 

Dengan dilakukannya kegiatan ini kami berharap yang paling utama adalah seluruh Warga Masyarakat serang tetap menjaga kesehatan,” harapnya. (Red SI) 

suarainv

Recent Posts

Pasangan calon Andra Soni – Dimyati no Urut 2 bagikan beras ke masyarakat kelapa dua

Kabupaten TANGERANG – suarainvestigasi.com- Dalam rangka mempererat kedekatan dengan masyarakat, pasangan calon gubernur Banten nomor…

3 hari ago

Satu Warga Tewas Diduga Tersengat Listrik Gegara Pegang Kabel Wifi Nempel Di Kabel PLN

Lebak - Suarainvestigasi.com - Diduga tersengat listrik saat memegang kabel wifi yang menjuntai hingga ke…

3 hari ago

Napi Lapas Kelas III Telukdalam Tewas Mendadak, Keluarga Menduga Tidak Wajar Ditemukan Kejanggalan

Nias Selatan, suarainvestigasi.com -Seorang Narapidana Lapas kelas III Telukdalam Kabupaten Nias Selatan tewas mendadak. Disekujur…

4 hari ago

Bertemu JMSI, Wamen Komdigi Ajak Perusahaan Media Siber Sadari Perkembangan AI

JAKARTA — Media Suarainvesigasi.com - Perkembangan teknologi digital dan Artificial Intelligence (AI) atau Kecerdasan Buatan…

5 hari ago

Aktivis Laporkan Anggaran Dana Bos di Seluruh Provinsi Banten ke Kejagung

" Lebak - Suarainvestigasi.com - Siap Siap, Aktivis Banten Dani Saeputra Laporkan Penggunaan Dana Bos…

6 hari ago

Ketum PWDPI : Pasal 8 UU Pers No.40 Wartawan Wajib Dilindungi

"Lebak - Suarainvestigasi.com - Ketua Umum (Ketum) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) , Persatuan Wartawan Duta…

2 minggu ago