Daerah

Polres Nias Gelar Pengamanan, Kebaktian Ibadah Minggu Seputaran Kota Gunungsitoli

Gunungsitoli, suarainvestigasi.com – Personil Polres Nias melaksanakan Kegiatan Pengamanan dengan menempatkan Personil di setiap Gereja seputaran Kota Gunungsitoli, pada hari Minggu (27/03/2022).

Kegiatan Pengamanan yang dilaksanakan di Gereja-gereja di seputaran Kota Gunungsitoli tersebut dipimpin langsung oleh Perwira Pengendali (Padal) Iptu Y. Lase didampingi oleh Piket Si Propam Polres Nias yang langsung melakukan pengecekan kehadiran Personil yang melaksanakan Pengamanan.

Dari keterangan Perwira Pengendali (Padal) Iptu Y. Lase mengatakan, Kegiatan ini merupakan Kegiatan Rutin Personil Polres Nias setiap Hari Minggu untuk melaksanakan Tugas Pengamanan Jalannya Ibadah Kebaktian di Gereja-Gereja yang ada di Kota Gunungsitoli.

“Iya, benar Kegiatan Pengamanan Jalannya Kebaktian di Gereja-Gereja di Kota Gunungsitoli kita lakukan setiap Hari Minggu dengan menempatkan Personil Polres Nias di Setiap Gereja, bertujuan agar Umat Kristiani yang Melaksanakan Ibadah Kebaktian Minggu merasa Nyaman dan Tenang dalam mengikuti Ibadahnya dan sekaligus memastikan Pelaksanaan Ibadah disetiap Gereja berjalan sesuai dengan Protokol Kesehatan“ Ujar Iptu Y. Lase.

Dalam Pelaksanaan Pengamanan tersebut, Personil Kita yang ditugaskan di setiap Gereja, sekalian memberikan Himbauan kepada Warga Jema’at yang akan mengikuti Kebaktian untuk tetap Mematuhi Protokol Kesehatan karena sekarang ini kita sedang menghadapi Pandemi Covid-19 dan apabila ditemukan yang tidak memakai Masker Personil Kita akan memberikan Masker untuk dipakai sebelum masuk kedalam Gereja.

“Sambil melaksanakan Pengamanan, Personil Polres Nias memberikan Himbauan kepada Warga Jema’at yang akan mengikuti Kebaktian untuk tetap Mematuhi Protokol Kesehatan dan apabila ditemukan yang tidak memakai Masker, Personil Kita akan memberikan Masker untuk dipakai sebelum masuk kedalam Gereja, hal ini berguna untuk keselamatan kita bersama karena sekarang ini kita sedang menghadapi Pandemi Covid-19“, Tegas Padal.

(yosi)

suarainv

Recent Posts

Bela Wartawan Tanpa Pamrih, Anugrah Prima, SH,. Minta Usut Tuntas Oknum Anggota Polsek Pagedangan

Tangerang - Media Suarainvestigasi.com - Kuasa Hukum 3 Wartawan korban kriminalisasi oknum anggota Polsek Pagedangan…

3 jam ago

Sungguh Miris Di Duga Seorang Paman Cabuli Ponakan Yang Masih Di Bawah Umur

"Lebak - Suarainvestigasi.com - Diduga seorang anak di bawah umur inisial (A), telah jadi korban…

1 hari ago

Oknum Kades Panyirapan Kecamatan Baros diduga Arogan Rampas HP Milik Wartawan

Serang -suarainvestigasi.com] Seorang Oknum Kepala Desa (Kades) Panyirapan Kecamatan Baros Alergi terhadap Wartawan, pasalnya saat…

3 hari ago

BPOM Serang Menindak Salah Satu Apotek Di Kota Cilegon Sebarakan Obat Racikan Tidak Jelas Ke Penjuru Provinsi Banten

Serang - Media Suarainvestigasi.com - Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Serang menindak Salah…

3 hari ago

Oknum Anggota Polsek Pagedangan Minta Uang Ganti Rugi Rp 62 Juta ke Wartawan, Pelapor Hanya Terima Rp 5 Juta

Tangerang - Media Suarainvestigasi.com - Berawal dari kasus kriminalisasi yang dilakukan oleh oknum anggota Polsek…

3 hari ago

Buang Sampah Ke Laut, Petugas Kebersihan Pelabuhan Gunungsitoli Langgar Hukum! LSM KCBI Tuntut Tanggung Jawab Pelindo Gunungsitoli

Gunungsitoli, suarainvestigasi.com -Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) KCBI Kepulauan Nias mengecam keras tindakan tak terpuji yang…

4 hari ago