Daerah

Pemkab Nias Umumkan Jadwal Pelaksanaan Seleksi Kopetensi Dasar CPNS Formasi 2021

Nias, suarainvestigasi.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Nias melalui Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Nias telah mengeluarkan Pengumuman tentang jadwal dan tata tertib Pelaksanaan Seleksi Kopetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil Formasi Tahun 2021 dilingkungan Pemkab Nias, pada hari Senin (20/09/2021).

Jadwal Pelaksanaan Seleksi CPNS Tahun 2021 di Lingkungan Pemkab Nias berdasarkan surat Kepala Kantor Regional VI BKN Nomor 412/KR.VI/BKN/VIII/2021 tanggal 25 Agustus 2021 perihal Penyampaian Jadwal Seleksi Kompetensi Dasar CPNS Formasi Tahun 2021 serta mempedomani Surat Edaran Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 7 Tahun 2021 tanggal 17 Mei 2021 tentang Prosedur Penyelenggaraan Seleksi Dengan Metode Computer Assisted Test Badan Kepegawaian Negara (CAT BKN) Dengan Protokol Kesehatan Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease (Covid-19).

Kepala Bidang Perencanaan, Pengadaan, Pembinaan dan Informasi di BKD Kabupaten Nias Efori Telaumbanua,ST,M.Si, mengatakan bahwa Pelaksanaan Ujian CPNS Formasi 2021 di Lingkungan Pemkab Nias di laksanakan secara sistem Computer Assisted Test (CAT) yang dipusatkan di Lantai III Kantor Bupati Nias.

“Seleksi Ujian CPNS Tahun 2021 di Kabupaten Nias akan di laksanakan dari tanggal 2 Oktober – 6 Oktober 2021.
Efori Telaumbanua,ST,M.Si, menjelaskan, jumlah CPNS yang ikut dalam SKD yang dinyatakan Lolos Verifikasi berkas sebanyak 1.147 orang, Jelasnya

Jadi seleksi SKD CPNS ini akan di Gelar 2-6 Oktober 2021. Dan telah di bagi dalam 16 Sesi. Setiap Sesi berjumlah 75 orang peserta. Hal ini juga dalam upaya mengikuti Protokol kesehatan covid-19, Akhir Ucapnya.

(yosi)

suarainv

Recent Posts

Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupten Lebak DisenggolAktivis GMBI Distrik Lebak Bicara Anggaran 9 Miliar Perawatan Jalan Poros Kabupten Disulap Jadi Hutan Belantara

Lebak - SuaraInvestigasi - com.Menurut informasi yang diperoleh, Pemerintah Kabupaten Lebak mengalokasikan dana pada tahun…

4 jam ago

Kuasa Hukum : Klaim Lisa Marlina Soal Anak Dari Ridwan Kamil Adalah Penyesatan Publik

Tangerang Banten - Media Suaraivestigasi.com -serpong Tim kuasa hukum Revelino Tuwasey alias RD akhirnya buka…

1 hari ago

Terkesan Tak Nyambung, Pendamping PG Pada Saat Mediasi Merasa Keberatan Disebut Namanya Berinisial Dalam Pemberitaan

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Terkesan Tak Nyambung, pendamping PG merasa keberatan saat dirinya di sebutkan…

1 hari ago

Lagi – Lagi Petani Menjerit Di Duga Penjual Pupuk Bersubsidi Melebihi Harga HET

Lebak - Media SuaraInvestigasi.com - Kios pupuk Cayaha kembar Diduga melanggar HET. Telah Menjual Pupuk…

3 hari ago

Perlihatkan Gestur Arogansi Oknum PG Gondrong Berkedok Ormas Tantang Hukum, Tolak Upaya Mediasi Polres Nias!!

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Polres Nias dibuat tercengang oleh Momok Gestur Arogansi seorang oknum yang…

3 hari ago

Waduh Gawat!! Berinisial PG Terlapor Kembali, Dalam Kurun Dua Minggu Sandang Tiga LP di Polres Nias

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Limbardo alias Ama Edward Pemilik Toko Monalisa di dampingi Kuasa Hukumnya…

4 hari ago