Nias Barat, suarainvestigasi.com – Berdasarkan hasil Konfirmasi kepada Bidang Pengembangan Sumber Daya Air (PSDA) melaksanakan Kegiatan Survei Irigasi Gito yang Berlokasi di Desa Hanofa, pada hari senin (21/02/2022)
Tim pelaksana Survei antara lain ; Pengelolaan RAB Pemeliharaan Saranan perairan Yulianus Waruwu, Sederhana Gulo Pengawasan Irigasi dan Kepala Seksi PSDA Aliyakim Gulo berserta PTT dan di Dampingin oleh Pemerintah Desa dan Aparat .
Salah satu Tim Survei oleh Yulianus Waruwu menuturkan bahwa benar timnya telah melaksanakan Survei Irigasi pada tanggal 17-18 Februari Tahun 2022 di Desa Hanofa Kecamatan Sirombu Kabupaten Nias Barat.
Ia menjelaskan hasil survei Irigasi Gito yakni ;
- Luas Sawah Desa Hanofa ini Berlokasi Dusun II Seluas 92 Hektar
- Bendungan Penampungan air Irigasi Gito terjadi penangkalan disebakan pasir dan lumpur belum pernah digali sehingga air pada saat musim kemarau menimpis dan rentak tidak berfungsi atau rusak” Jelasnya.
Kemudian Kepala Seksi (KASI) Aliyakim Gulo menambahkan, semua pintu dibendungan tersebut rusak, baik saluran Prima dan Sekunder rusak hingga tidak bisa mengairi sawah menuju sawah. Seterusnya Pembangunan Irigasi Gito tersebut dibangun pada Masa Pemerintahan Kabupaten Nias sebelum Pemekaran Nias Barat” Tuturnya.
Dengan hal itu, Pemerintah Desa Hanofa dan Petani Persawahan mengharapkan adanya perhatian khusus dari Pemerintah baik Daerah , Provinsi maupun Pemerintah pusat.
(yosi)
Discussion about this post