Daerah

Danau Aur Kec Sumber Harta Sala Satu Destinasi Wisata Andalan Kab Musi Rawas

Suarainvestigasi.com, Mura – Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud meresmikan Objek Wisata Danau Aur Kabupaten Musi Rawas Tahun 2024 Kecamatan Sumber Harta, Sabtu (9/03/2024).

Objek wisata danau Aur merupakan salah satu sektor destinasi wisata andalan yang ada di Kabupaten Musi Rawas. Seperti yang kita ketahui bersama bahwa alam menyediakan semua hal agar manusia dapat berpikir, berbuat dan berinovasi.


Potensi alam yang di miliki Kabupaten Musi Rawas dipadukan dengan inovasi dan kreativitas sehingga bisa menghasilkan keindahan alam yang luar biasa.
“Peresmian ini adalah dukungan kita bersama sehingga dapat menciptakan hal yang bermanfaat dan menguntungkan bagi masyarakat”. Tutur Bupati.

Maka dari itu Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud memberikan apresiasi yang luar biasa atas peresmian objek wisata danau Aur yang baru direnovasi dan ini merupakan sebuah terobosan inovasi Bidang Pariwisata dalam rangka mewujudkan Kabupaten Musi Rawas sebagai Kabupaten yang berwawasan lingkungan yang berkelanjutan.

” Saya berharap objek wisata danau aur ini menjadi salah satu tujuan wisata andalan di Kabupaten Musi Rawas yang ke depan menjadi salah satu sumber pendapatan dan meningkatkan perekonomian masyarakat setempat”. Ucap Bupati.

Dalam acara ini dilakukan pemukulan Gong sebagai simbol telah di resmikannya wisata danau Aur 2024 dan di meriahkan juga oleh aura band , Yai Najib , cik Waya-waya dari Palembang, serta penampilan spektakuler dari Paramotor Sumatera Selatan yang menghiasi langit Wisata Danau Aur Kabupaten Musi Rawas dengan atraksi yang memukau.

Hadir DPRD Mura, Forkopimda, TP PKK Kabupaten Mura, Sekda Mura, Asisten,Setda, OPD di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Musi Rawas , Pimpinan Bank Sumsel Babel Cabang Muara Beliti, Camat di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Musi Rawas & unsur Tripika, Kapolsek, Danramil, Tamu undangan, Ratusan Masyarakat.


(Sas)

suarainv

Recent Posts

Pasangan calon Andra Soni – Dimyati no Urut 2 bagikan beras ke masyarakat kelapa dua

Kabupaten TANGERANG – suarainvestigasi.com- Dalam rangka mempererat kedekatan dengan masyarakat, pasangan calon gubernur Banten nomor…

2 hari ago

Satu Warga Tewas Diduga Tersengat Listrik Gegara Pegang Kabel Wifi Nempel Di Kabel PLN

Lebak - Suarainvestigasi.com - Diduga tersengat listrik saat memegang kabel wifi yang menjuntai hingga ke…

2 hari ago

Napi Lapas Kelas III Telukdalam Tewas Mendadak, Keluarga Menduga Tidak Wajar Ditemukan Kejanggalan

Nias Selatan, suarainvestigasi.com -Seorang Narapidana Lapas kelas III Telukdalam Kabupaten Nias Selatan tewas mendadak. Disekujur…

3 hari ago

Bertemu JMSI, Wamen Komdigi Ajak Perusahaan Media Siber Sadari Perkembangan AI

JAKARTA — Media Suarainvesigasi.com - Perkembangan teknologi digital dan Artificial Intelligence (AI) atau Kecerdasan Buatan…

5 hari ago

Aktivis Laporkan Anggaran Dana Bos di Seluruh Provinsi Banten ke Kejagung

" Lebak - Suarainvestigasi.com - Siap Siap, Aktivis Banten Dani Saeputra Laporkan Penggunaan Dana Bos…

6 hari ago

Ketum PWDPI : Pasal 8 UU Pers No.40 Wartawan Wajib Dilindungi

"Lebak - Suarainvestigasi.com - Ketua Umum (Ketum) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) , Persatuan Wartawan Duta…

1 minggu ago