Daerah

Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu Monitoring Vaksinasi Massal Di Desa Lölögolu

Nias Barat, suarainvestigasi.com – Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu bersama Sekda Prof. Dr. Fakhili Gulö, monitoring Pelaksanaan Vaksin Massal yang dilaksanakan di Gedung Gereja BNKP Jemaat Lölögolu, Desa Lölögolu, Kecamatan Mandrehe pada hari Sabtu (02/10/2021).

Hadir juga Asisten 1 Drs. Darman Gulö, Staf ahli Turuna Gulö, Kasat Pol PP Yobedi Gulö, Kapolsek Mandrehe AKP Bruno Harefa, Camat Mandrehe Ernawati Gulö,S.Pd, Kades Lölögolu Safenia Gulö.

Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu menyampaikan terima kasih kepada masyarakat yang telah hadir mengikuti Vaksinasi Massal Kerjasama antara Pemkab Nias Barat dengan Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol. Drs. R.Z Panca Simanjuntak M.Si.

“Iya juga menyampaikan Himbauan kepada Masyarakat untuk tidak takut di Vaksin karena Vaksin tidak membuat sakit tetapi menambah Imun Tubuh” Ujarnya Bupati.

Untuk diketahui, Vaksin yang di Lölögolu berjumlah 500 Dosis; 250 Dosis I, 250 Dosis II.

Pemkab Nias Barat mengucapkan terima kasih kepada Kapolda Sumatra Utara Irjen Pol. Drs. R.Z Panca Simanjuntak,M.Si dan Kapolres Nias AKBP Wawan Irawan,S.I.K atas kerjasamanya.

(yosi)

suarainv

Recent Posts

Pasangan calon Andra Soni – Dimyati no Urut 2 bagikan beras ke masyarakat kelapa dua

Kabupaten TANGERANG – suarainvestigasi.com- Dalam rangka mempererat kedekatan dengan masyarakat, pasangan calon gubernur Banten nomor…

3 hari ago

Satu Warga Tewas Diduga Tersengat Listrik Gegara Pegang Kabel Wifi Nempel Di Kabel PLN

Lebak - Suarainvestigasi.com - Diduga tersengat listrik saat memegang kabel wifi yang menjuntai hingga ke…

3 hari ago

Napi Lapas Kelas III Telukdalam Tewas Mendadak, Keluarga Menduga Tidak Wajar Ditemukan Kejanggalan

Nias Selatan, suarainvestigasi.com -Seorang Narapidana Lapas kelas III Telukdalam Kabupaten Nias Selatan tewas mendadak. Disekujur…

4 hari ago

Bertemu JMSI, Wamen Komdigi Ajak Perusahaan Media Siber Sadari Perkembangan AI

JAKARTA — Media Suarainvesigasi.com - Perkembangan teknologi digital dan Artificial Intelligence (AI) atau Kecerdasan Buatan…

6 hari ago

Aktivis Laporkan Anggaran Dana Bos di Seluruh Provinsi Banten ke Kejagung

" Lebak - Suarainvestigasi.com - Siap Siap, Aktivis Banten Dani Saeputra Laporkan Penggunaan Dana Bos…

7 hari ago

Ketum PWDPI : Pasal 8 UU Pers No.40 Wartawan Wajib Dilindungi

"Lebak - Suarainvestigasi.com - Ketua Umum (Ketum) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) , Persatuan Wartawan Duta…

2 minggu ago