Daerah

Bupati Nias Barat Bersama Firman Jaya Daeli Kunjungi RSUD Pratama Nias Barat

Nias Barat, suarainvestigasi.com – Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu  bersama Tokoh Nasional Firman Jaya Daeli mengunjungi RSUD Pratama Nias Barat, Onolimbu, Kecamatan Lahomi, pada hari Rabu (23/02/2022).

Kunjungan tersebut, dalam Rangka memastikan Pelayanan yang diberikan kepada  Masyarakat Nias Barat sesuai  yang diharapkan. Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu menyarankan Pegawai RSUD Pratama Nias Barat agar selalu memberikan Pelayanan terbaik kepada Pasien.

“Bapak Ibu berikan Pelayanan Prima kepada Masyarakat kita. Layani mereka sebaik mungkin” Ucapnya.

Tak hanya memesankan untuk pemberian Pelayanan Prima kepada Pegawai, Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu juga menanyakan kendala-kendala yang dialami Pegawai RSUD Pratama Nias Barat terlebih-lebih kesiapan dalam menangani Pasien Covid-19.

“Apa kendala yang dialami dalam melayani Pasien kita” tanyanya. “Sejauh ini tidak ada kendala Pak. Tapi ada beberapa Pasien Covid-19 yang tidak mau dirujuk dan tak memungkinkan Isoma” Jawab Dr. Grace Telaumbanua.

Tokoh Nasional Firman Jaya Daeli mengapresiasi Kecepatan, Kemudahan dan Perluasan Pelayanan Publik yang telah dimulai oleh Bupati Nias Barat. 

Menurut Firman Jaya Daeli, Khenoki Waruwu merupakan Sosok Pemimpin yang Sederhana, Cepat Merasakan dan Merespon Keluhan Masyarakatnya.” Tandasnya.

(yosi)

suarainv

Recent Posts

Pasangan calon Andra Soni – Dimyati no Urut 2 bagikan beras ke masyarakat kelapa dua

Kabupaten TANGERANG – suarainvestigasi.com- Dalam rangka mempererat kedekatan dengan masyarakat, pasangan calon gubernur Banten nomor…

3 hari ago

Satu Warga Tewas Diduga Tersengat Listrik Gegara Pegang Kabel Wifi Nempel Di Kabel PLN

Lebak - Suarainvestigasi.com - Diduga tersengat listrik saat memegang kabel wifi yang menjuntai hingga ke…

3 hari ago

Napi Lapas Kelas III Telukdalam Tewas Mendadak, Keluarga Menduga Tidak Wajar Ditemukan Kejanggalan

Nias Selatan, suarainvestigasi.com -Seorang Narapidana Lapas kelas III Telukdalam Kabupaten Nias Selatan tewas mendadak. Disekujur…

4 hari ago

Bertemu JMSI, Wamen Komdigi Ajak Perusahaan Media Siber Sadari Perkembangan AI

JAKARTA — Media Suarainvesigasi.com - Perkembangan teknologi digital dan Artificial Intelligence (AI) atau Kecerdasan Buatan…

6 hari ago

Aktivis Laporkan Anggaran Dana Bos di Seluruh Provinsi Banten ke Kejagung

" Lebak - Suarainvestigasi.com - Siap Siap, Aktivis Banten Dani Saeputra Laporkan Penggunaan Dana Bos…

7 hari ago

Ketum PWDPI : Pasal 8 UU Pers No.40 Wartawan Wajib Dilindungi

"Lebak - Suarainvestigasi.com - Ketua Umum (Ketum) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) , Persatuan Wartawan Duta…

2 minggu ago