Daerah

Bupati Hj. Ratna Machmud mendukung pendirian Institut Tehnologi Muhamadiyah di Bumi Musi Rawas

MUSI RAWAS, suarainvestigasi –Bupati Musi Rawas (Mura) Hj Ratna Machmud menerima langsung Surat Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi RI tentang Izin Pendirian Institut Teknologi Muhammadiyah Sumatera di Kabupaten Mura.

SK diserahkan oleh Kepala LLDIKTI Wilayah II Yuliansyah di Kantor LLDIKTI Wilayah II Palembang Sumatera Selatan (Sumsel) Jum’at (04/03/2022).

Kepala Lembaga menyerahkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi RI Nomor 84/E/O/2022 tanggal 17 Februari 2022 tentang Izin Pendirian Institut Teknologi Muhamadiyah Sumatera Selatan di Kabupaten Mura, yang diselenggarakan oleh persyarikatan Muhamadiyah.

Bupati Mura Hj Ratna Machmud mengatakan bahwa dirinya mendukung penuh pendirian institut ini demi meningkatkan kualitas mutu penyelenggaraan pendidikan di Kabupaten Mura.

“Saya merasa bangga karena pendirian Institut Teknologi Muhammadiyah Sumatera ini merupakan yang pertama di Sumatera Selatan (Sumsel),”katanya.

Menurutnya, dengan berdirinya institut ini, dapat meningkatkan mutu pendidikan di Kabupaten Mura .

“Termasuk menjadikan Ibu Kota Musi Rawas, yakni Kecamatan Muara Beliti menjadi lebih hidup, dan lebih baik lagi dari saat ini,”harapnya.

(SAS)

suarainv

Recent Posts

Aktivis Laporkan Anggaran Dana Bos di Seluruh Provinsi Banten ke Kejagung

" Lebak - Suarainvestigasi.com - Siap Siap, Aktivis Banten Dani Saeputra Laporkan Penggunaan Dana Bos…

15 jam ago

Ketum PWDPI : Pasal 8 UU Pers No.40 Wartawan Wajib Dilindungi

"Lebak - Suarainvestigasi.com - Ketua Umum (Ketum) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) , Persatuan Wartawan Duta…

5 hari ago

Serap Aspirasi dan Bagikan Beras Murah, Paslon Gubernur Banten Nomor Urut 2 Blusukan ke Desa Tanjung Burung

Kabupaten TANGERANG – Suarainvestigasi.com- Dalam rangka mempererat kedekatan dengan masyarakat, pasangan calon gubernur Banten nomor…

5 hari ago

Dialog dan Serap Aspirasi Warga Kecamatan jambe bersama Andra-dimyati

Kabupaten Tangerang [suarainvestigasi.com] Sosialisasi tim kemenangan Andra Soni - Dimyati  melalui team barisan intelektual strategi…

7 hari ago

Andra-Dimyati Tegaskan Komitmen Bangun Banten di Kebon Besar, Disambut Antusias Warga

Kota Tangerang - Suarainvestigasi.com - 12 November 2024 – Pasangan calon gubernur Banten Andra Soni-Dimyati…

1 minggu ago

Dialog dan Serap Aspirasi Warga Kecamatan solear bersama Andra-dimyati

Kabupaten Tangerang - Suarainvestigasi.com - Sosialisasi tim kemenangan Andra Soni - Dimyati  melalui Sendhy grassela…

1 minggu ago